Donasi Modal Usaha Sebesar 5 Juta Rupiah Sudah DiSalurkan Kepada Ummu Layla
GSAU-ModalUsaha
Rabu, 2 Oktober 2024
Alhamdulillahilladzi bini’matihi tatimmush sholihat.
Telah kami salurkan donasi modal usaha dari Kaum Muslimin sebesar Rp 5.000.000,- (Lima Juta Rupiah) kepada Ummu Layla guna memulai usaha jualan bakpao.
Alhamdulillah estimasi modal usaha yang ditargetkan terpenuhi beberapa hari setelah open donasi ditutup.
Semoga dengan modal usaha yang di upayakan menjadikan perekonomian keluarga menjadi lebih baik.
Atas setiap doa dan bantuan dari Kaum Muslimin semua kami ucapkan Jazaakumullah khoiron katsiron.
Baarokallahufikum wa maalikum wa ahlikum.
#Support
#GSAUPeduli